.

Rabu, 13 Januari 2010

Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger

Untuk membuat Slide Show di blogger adalah dengan menggunakan Jquery dan Javascipt.
Javascript digunakan untuk mendapatkan Informasi dari recent post, seperti Judul, gambar, dan keterangan postingan
Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat slide untuk recent post


Perhatikan slide di atas, akan terlihat dua buah slide. slide yang sebelah kiri menunjukan keterangan postingan dan gambarnya
slide yang sebelah kanan adalah slide navigasi, yang apabila diklik akan mucul keterangan dan gambarnya pada slide sebelah kiri.

Baiklah mari kita mulai.
Klik 'Layout' pada blogger, dan pergi ke "edit HTML", dan kemudian centang tulisan 'Expand Widget Templates' setelah itu cari kode "]]></b:skin>" dalam template kamu,
Lalu kopi-kan style CSS berikut diatas kode tersebut:

<style>
body {
color:#333333;
font-family:arial,helvetica,sans-serif;
font-size:9pt;
line-height:1.4em;
text-align:left;
}


/* ---------[ Slideshow ]--------- */

#home-top {
width:950px;
background:#fff;
margin:0 auto;
padding:15px 15px 5px;
overflow:hidden;
border-bottom:1px solid #ddd;
}

#slideshow {
width: 940px;
margin: 0 0 10px;
padding:0;
background:#000;
height:250px;
overflow:hidden;
border:5px solid #000;
}

#slideshow ul {
background:transparent;
margin: 0;
padding: 0;
list-style-type: none;
}

/* ---------[ Slideshow Slides ]--------- */

#slideshow .slides {
width:540px;
overflow: hidden;
float:left;
color:#fff;
}

#slideshow .slides ul {
float:left;
overflow: hidden;
width:540px;
height:250px;
}

#slideshow .slides li {
display:none;
left:-99999em;
width:540px;
height:250px;
display:block;
overflow: hidden;
background:#000;
position:relative;
z-index:1;
}

.js #slideshow .slides li {
margin: 0;
padding: 0;
list-style-type: none;
width:540px;
height:250px;
display:block;
overflow: hidden;
background:#000;
position:relative;
z-index:1;
}

.js #slideshow .slides li .entry {
width:530px;
padding: 5px;
overflow: hidden;
position:absolute;
bottom:0;
left:0;
background:#000;
filter:alpha(opacity=70);
-moz-opacity:0.7;
-khtml-opacity: 0.7;
opacity: 0.7;
}

#slideshow .slides li .entry p {
margin: 0;
}

#slideshow .slides li .entry h2 a,
#slideshow .slides li .entry h2 a:link,
#slideshow .slides li .entry h2 a:visited,
#slideshow .slides li .entry h2 a:hover,
#slideshow .slides li .entry h2 a:active {
font-size:12pt;
line-height: 1.1em;
margin:0;
color:#fff !important;
margin: 0;
letter-spacing:0;
}

/* ---------[ Slideshow Navigation ]--------- */

#slideshow ul.slides-nav {
height:250px;
width:395px;
margin:0;
padding: 0;
float:right;
overflow:hidden;
}

#slideshow .slides-nav li {
display:block;
margin:0;
padding:0;
list-style-type:none;
display:block;
}

#slideshow .slides-nav li a {
width:375px;
font-family:arial,helvetica,sans-serif;
display:block;
margin:0;
padding:10px;
list-style-type:none;
display:block;
height:30px;
color:#999;
font-size:8pt;
overflow:hidden;
background: #1A1A1A;
line-height:1.35em;
}
slides.ul li {
background-attachment:scroll;
background-color:transparent;
background-position:center top;
background-repeat:no-repeat;
display:block;
height:250px;
left:0;
opacity:1;
position:absolute;
top:0;
width:540px;
z-index:6;

}



.js #slideshow .slides-nav li.on a {
background: #292929 url(http://i604.photobucket.com/albums/tt130/metalner/simplex-darkness/featbg.gif) top left no-repeat;
color:#fff;
}

.js #slideshow .slides-nav li a:hover,
.js #slideshow .slides-nav li a:active {
color:#fff;
}

#slideshow .slides-nav li a img.post-thum,
#slideshow .slides-nav li a img.thumbnail {
float:left;
margin: 0 10px 0 0;
border:0;
padding:1px;
background:#999;
width:28px;
height:28px;
}

.js #slideshow .slides-nav li.on a img.post-thum,
.js #slideshow .slides-nav li.on a img.thumbnail {
background:#fff !important;
}
</style>
karena effect slide ini berdasarkan padaJquery plugin dinamai Cycle, jadi setelah kode CSS di atas
kita harus memasukan kerangka Jquery dan Cycle plugin.
Kemudian tambahkan kode javascript di bawah ini setelah kode "]]></b:skin>":
Klo yang diatas (Style cssnya) sebelum kode "]]></b:skin>", nah klo yang di bawah ini (Javascript) setelah kode "]]></b:skin>"
<script src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.2.6/jquery.min.js" type="text/javascript"></script>
<script src="http://wp-genius.solostreamsites.com/wp-content/themes/wp-genius-dev/js/jquery.cycle.js" type="text/javascript"></script>
kamu bisa mendownload kedua java scipt di atas, dan meletakannya di hostingan milik kamu. Kemudian letakan kode berikut setelahnya:
<script type="text/javascript">

$slideshow = {
context: false,
tabs: false,
timeout: 7000,      // time before next slide appears (in ms)
slideSpeed: 1000,   // time it takes to slide in each slide (in ms)
tabSpeed: 1000,      // time it takes to slide in each slide (in ms)
fx: 'fade',   // the slide effect to use

init: function() {
 // set the context to help speed up selectors/improve performance
 this.context = $('#slideshow');

 // set tabs to current hard coded navigation items
 this.tabs = $('ul.slides-nav li', this.context);

 // remove hard coded navigation items from DOM
 // because they aren't hooked up to jQuery cycle
 this.tabs.remove();

 // prepare slideshow and jQuery cycle tabs
 this.prepareSlideshow();
},

prepareSlideshow: function() {
 // initialise the jquery cycle plugin -
 // for information on the options set below go to:
 // http://malsup.com/jquery/cycle/options.html
 $('div.slides > ul', $slideshow.context).cycle({
     fx: $slideshow.fx,
     timeout: $slideshow.timeout,
     speed: $slideshow.slideSpeed,
     fastOnEvent: $slideshow.tabSpeed,
     pager: $('ul.slides-nav', $slideshow.context),
     pagerAnchorBuilder: $slideshow.prepareTabs,
     before: $slideshow.activateTab,
     pauseOnPagerHover: true,
     pause: true
 });   
},

prepareTabs: function(i, slide) {
 // return markup from hardcoded tabs for use as jQuery cycle tabs
 // (attaches necessary jQuery cycle events to tabs)
 return $slideshow.tabs.eq(i);
},

activateTab: function(currentSlide, nextSlide) {
 // get the active tab
 var activeTab = $('a[href="#' + nextSlide.id + '"]', $slideshow.context);

 // if there is an active tab
 if(activeTab.length) {
     // remove active styling from all other tabs
     $slideshow.tabs.removeClass('on');

     // add active styling to active button
     activeTab.parent().addClass('on');
 }   
}   
};


$(function() {
// add a 'js' class to the body
$('body').addClass('js');

// initialise the slideshow when the DOM is ready
$slideshow.init();
});

</script>

Terakhir Klik 'Save Template'
Untuk kegiatan di "edit HTML sudah selesai.

sekarang kita mulai kode utama untuk slidenya,
selanjutnya letakan kode HTML berikut setelah javascript di atas:


Nah sekarang coba pergi ke >> Layout >> Page element, kemudian tambahkan 'Add a Gadget' di atas postingan kamu, baru kemudian kopikan kode yang di bawah ini:

<div id="home-top" class="clearfix">
<div id="slideshow" class="clearfix">

<!--code of the left part : image ,title and post summary -->

<div class="slides">
<ul class="clearfix" style="position: relative;">

<li id="main-post-1" style="background: transparent url(URL-Image1) " >
<div class="entry"><h2 class="post-title"><a href="link to entry1">title of entry 1</a></h2>
<p>post summary of entry 1</p></div>
</li>
<li id="main-post-2" style="background: transparent url(URL-Image2) " >
<div class="entry"><h2 class="post-title"><a href="link to entry2">title of entry 2</a></h2>
<p>post summary of entry 2</p></div>
</li>
<li id="main-post-3" style="background: transparent url(URL-Image3) " >
<div class="entry"><h2 class="post-title"><a href="link to entry3">title of entry 3</a></h2>
<p>post summary of entry 3</p></div>
</li>
<li id="main-post-4" style="background: transparent url(URL-Image4) " >
<div class="entry"><h2 class="post-title"><a href="link to entry4">title of entry 4</a></h2>
<p>post summary of entry 4</p></div>
</li>
<li id="main-post-5" style="background: transparent url(URL-Image5) " >
<div class="entry"><h2 class="post-title"><a href="link to entry5">title of entry 5</a></h2>
<p>post summary of entry 5</p></div>
</li>

</ul>
</div>
Kode di atas adalah untuk menampilkan slide bagian kiri; yang akan menampilkan gambar,judul, dan keterangan post
dan berikutnya kode untuk menampilkan slide bagian kanan; yang menampilkan judul postingan dengan Thumbnail.
Letakan kode di bawah setelah kode di atas:
<ul class="slides-nav">

<li class="clearfix" id="post-1"> <a class="" href="#main-post-1"><img width="150px" height="150px" src="thumbnail of post 1" class="thumbnail"/>title of post 1</li>

<li class="clearfix" id="post-2"> <a class="" href="#main-post-2"><img width="150px" height="150px" src="thumbnail of post 2" class="thumbnail"/>title of post 2</li>

<li class="clearfix" id="post-3"> <a class="" href="#main-post-3"><img width="150px" height="150px" src="thumbnail of post 3" class="thumbnail"/>title of post 3</li>

<li class="clearfix" id="post-4"> <a class="" href="#main-post-4"><img width="150px" height="150px" src="thumbnail of post 4" class="thumbnail"/>title of post 4</li>

<li class="clearfix" id="post-5"> <a class="" href="#main-post-5"><img width="150px" height="150px" src="thumbnail of post 5" class="thumbnail"/>title of post 5</li>

</ul>

</div>
</div>

Perhatikan kode slide kiri dan slide kanan diatas, kamu akan melihat masing-masing attribute dari <a> untuk kode slide kanan menuju ke attribut <li> ke kode slide sebelsh kiri
contohnya:
disebelah kiri menampilkan:
<li id="main-post-1".....>
dan di sebelah kanan menampilkan:
<a href="#main-post-1".....>
jadi maksudnya, jika kita klik link di slide sebelah kanan, maka slide di sebelah kiri akan menampilkan kontennya.
slide di sebelah kanan mengontrol slide di sebelah kiri.
semua kode dari slide-slide tersebut tidak akan bekerja apabila tidak di inisialisasikan dalam satu variable.

Ok. Terakhir klik save widget, dan cek apakah slidenya sudah jalan.

Disadur dari
Simplex Design



Bagi yang ingin copy-paste artikel ini silahkan, tapi jangan lupa cantumkan backlinknya! :-)
Rico Satria

About the Author

I am just an ordinary, What I want to share my knowledge with others, and all about computers information around the world. Okay do not forget to visit the always Internet Box.

25 comments:

OJO DUMEH on 3 Mei 2010 pukul 22.48 mengatakan...

aku dah coba, tapi kog ga jalan ya, mohon pencerahan bos! makasih

Go Blog on 4 Mei 2010 pukul 07.10 mengatakan...

Sebelumnya trims udah di comment,...

1.Langkah pertama adalah membuat slide pada bagian sebelah kiri:
Pada tulisan yang berwarna merah "link to entry1" ganti dengan link postingan anda, misalnya: "http://www.internet-box.co.cc/2010/01/membuat-slide-show-dengan-thumbnail.html", sedangkan pada tulisan "title of entry" ganti dengan judul postingan, misalnya: "Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger". Begitu seterusnya pada tulisan "link to entry2" sampai "link to entry5", ganti dengan link postingan yang anda inginkan, juga pada "title of entry", ganti tulisan tersebut sesuai dengan link postingan yang ada di sampingnya...

2.Langkah selanjutnya adalah membuat menu navigasi di sebelah kanan:
Pada tahap ini anda harus mengganti link postingan dan judul postingan sesuai dengan tahap di atas, misalnya pada "link to entry1" anda menggantinya dengan "http://www.internet-box.co.cc/2010/01/membuat-slide-show-dengan-thumbnail.html", maka pada tahap ini anda juga harus mengganti "#main-post-1" dengan link yang sama, begitu juga dengan judulnya, anda harus mengganti "title of post 1" dengan judul "Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger", begitu seterusnya sampai "#main-post-5" dan "title of post 1"...

OJO DUMEH on 4 Mei 2010 pukul 20.00 mengatakan...

ok bos, tak coba dulu, btw makasih juga dah kasih info lanjutan, ntar aku confirm lg deh hasilnya, TX

OJO DUMEH on 4 Mei 2010 pukul 21.25 mengatakan...

Makasih de udah kasi tambahan info. tapi kog blm jalan ya bos, udah aku periksa atu2 tapi "stag" aja. maaf ni br blajar. Mungkin ada info laen lg (ngarep mode*on) hehe...

saidialhady on 6 Mei 2010 pukul 06.15 mengatakan...

saya bermasalah juga nih... ada muncul kode scriptnya di atas slideshownya.. ditambah gambarnya juga gak muncul.. btw.. gambarnya itu otomatis diambil dari postingannya kita kan?

Go Blog on 6 Mei 2010 pukul 06.45 mengatakan...

Trims udah di koment gan,..
saya udah mengedit beberapa kesalahan dalam postingan di atas,..
coba di test dulu, klo masih blom jalan, saya akan coba membuat tutorial yang kedua dari/terjemahan dari blog :
Simplex Design

saidialhady on 6 Mei 2010 pukul 07.49 mengatakan...

belum juga nih gan... cuma itam gitu aja...

saidialhady on 6 Mei 2010 pukul 07.55 mengatakan...

belum bisa juga gan.. cuma kotak hitam aja...

saidialhady on 6 Mei 2010 pukul 08.04 mengatakan...

belum bisa juga gan,.. tampilannya cuma kotak hitam aja.. no picture... mohon pncerahannya gan..

Go Blog on 7 Mei 2010 pukul 06.12 mengatakan...

Oke gan, udah di update nih gan, coba pergi ke postingan:
Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger Bagian2
Semoga lancar,,,
kasih tau jika gak bisa juga...

erwin mengatakan...

Kalau membuat slide show dengan thumbnail yang memanjang kaya di http://www.o-om.com/ (bagian atas yg mendisplay toko-bagus) gimana caranya?
mohon bantuan nih

Rico Satria on 31 Mei 2010 pukul 02.57 mengatakan...

@Erwin: kalo yang itu saya kurang tau mas, coba langsung aja mendaftar ke toko bagusnya, mungkin udah di sediain scipt iklan yang seperti itu,.
ato coba laja nanya langsung ke website http://www.o-om.com/...

Yusack Topan ali Bandani on 7 Juni 2010 pukul 08.36 mengatakan...

Kok ngak muncul gambarnya Bos?? aku buat main post dgn nama blog-ku terus title udah ,tapi gambarnya blang aja, cuman namanya saja yg muncul, kenapa ya??

Go Blog on 7 Juni 2010 pukul 11.10 mengatakan...

@Mas Yusack: Ini mas udah saya Update tutorialnya,
coba kunjungi postingan tutorial berikut:
Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger Bagian 2

Surya Adhitama on 18 September 2010 pukul 13.21 mengatakan...

mas gimana bedakan kode css ma javascript maklum nembie ne,,
hehe,,

Go Blog on 19 September 2010 pukul 03.29 mengatakan...

@Pusat Info Dunia Maya
kalo kode javascript biasanya diawali dengan:
<script type='text/javascript'>
dan diakhiri dengan:
</script>

sedangkan kalo css biasanya di awali oleh tanda pagar (#), contohnya seperti ini:

#slideshow .slides-nav li {
display:block;
margin:0;
padding:0;
list-style-type:none;
display:block;
}

Anonim mengatakan...

Thank's for the article, this article helpfull.

Computer Word on 27 November 2010 pukul 16.27 mengatakan...

nice info friend....

IN MY COMPUTER on 12 Desember 2010 pukul 07.05 mengatakan...

gan klo edit kotak komentar, umpama ada orang naruh link download misal
http://indonesiadikomputerku.blogspot.com/ pada kitak komentar supaya jadi link dan bisa di klik gmn ya??????

Go Blog on 14 Desember 2010 pukul 12.25 mengatakan...

@IN MY COMPUTER
Biasanya pake cara kyk gini:
<a href="http://www.internet-box.co.cc/2010/01/membuat-slide-show-dengan-thumbnail.html">Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger</a>

dan akan muncul di kotak komentar link sperti ini:
Membuat Slide Show dengan thumbnail pada Blogger

Anonim mengatakan...

ga berhasil di saya (kasian)....

tarasare on 14 Februari 2011 pukul 09.42 mengatakan...

gan supaya gambarnya pas gmn? soalnya gambarnya jd banyak kayak contoh di atas kan gbrnya jd banyak tuh

Zian 86 master on 31 Maret 2011 pukul 19.02 mengatakan...

bang punya ane kok Kecil gambarnya

JrrMaster on 5 April 2011 pukul 19.11 mengatakan...

terima kasih tutorialnya, tp mohon koreksinya krn setelah sy pasang, malah ada tanda "-->" di bagian kiri atas blog sy.. gimana itu?

Go Blog on 26 April 2011 pukul 13.36 mengatakan...

@all: untuk agan2 semua, buat nge-design layout pake javascript memang sedikit ribet, ane gak bisa nge-jelasin dimana kesalahnnya satu2, tergantung layout yg agan pake,,
coba di otak-atik sendiri dimana kesalahnnya,hehe :)
ato coba kunjungi blog ini, ane dapat design layoutnya dari sini:
http://simplexdesign.blogspot.com/
dan seperti ini contoh blog yg ane ambil slideshownya:
http://www.bloggermaster.co.cc/


Posting Komentar